Beranda Headline Kanit Binmas Polsek Pageurageung Monitoring Dana Bansos Desa Sukadana Kecamatan Pageurageung

Kanit Binmas Polsek Pageurageung Monitoring Dana Bansos Desa Sukadana Kecamatan Pageurageung

439
0

Pada hari Minggu 17 Februari 2019 bahwa diwilayah Desa Sukadana ada keluhan mengenai berat bantuan sosial yang diterima pada Selasa 12 Februari 2019 terdapat keluhan dari masyarakat.

Selanjutnya pada hari Senin tgl 18 Pebruari 2019 jam 09.00 wib Kanit Binmas mengadakan pengecekan ke lapangan tepatnya Kampung Ambarayah Blok Babakanbaru Rt. 03/04 Desa Sukadana, adapun warga penerima Beras Bansos.

Warga yang dikunjungi :
1. Ibu Eutik Kp. Ambarayah Blok Babakanbaru Rt. 03/04 Desa Sukadana.
2. Ibu Nurhayati alamat sda.
3. Ibu Limah alamat sda.
4. Ibu Apong Iyah alamat sda.
keempat warga tersebut mewakili menerima Beras Bansos dari 43 orang yang menerima di alamat tersebut diatas.

Sesusi hasil monitoring di lapangan mendapatkan informasi bahwa beras yang didapat dari bantuan BPNT ada yang bau dan lengket sewaktu dimakan , kemudian Kanit Binmas minta contoh beras yang diterima warga.

Langkah yang diambil oleh pihak kepolisian menyampaikan kepada Pendamping tingkat desa dan Kecamatan untuk di teruskan ke Dinsos dan Suplayer.

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini