Pada hari Sabtu tanggal 22 Juli 2018 jam 23.00 wib s/d selesai Polsek Tamansari di Pimpin kanit sabhara Ipda Lili Sutarji melaksanakan kegiatan KKYD Antisipasi C3 dan Gu Kamtibmas dipimpin Kapolsek Tamansari.
Sasarankios jamu , kelompok remaja ,kelompok motor , dan Lokasi rawan C3 Lainnya, dengan bentuk kegiatan Telah dilakukan Himbauan Kamtibmas kepada Remaja yang masih nongkrong di pinggir jalan dan cafe.
Memberikan arahan kepada pengelola cafe copi yang berada di jl letnan mashudi agar jam operasional bisa menyesuaikan / tidak sampai pagi untuk menghindari digunakan tempat melanggr aturan yang berlaku.
Memberikan arahan Kamtibmas kepada penjual jamu supaya tidak menjual minuman mengandung Alkohol / miras .
Dengan harapan dapat dicegah adanya peredaran miras dan Gu Kamtibmas lainnya di wilkum Polsek Tamansari, dan terciptanya situasi Kamtibmas yang Kondusif di wilkum Polsek Tamansari.