Beranda header Kapolsek Mangkubumi Kota Tasikmalaya Hadiri Rapat Persiapan MTQ Tingkat Kecamatan

Kapolsek Mangkubumi Kota Tasikmalaya Hadiri Rapat Persiapan MTQ Tingkat Kecamatan

802
0

Kapolsek Mangkubumi IPTU Suyitno menghadiri rapat persiapan MTQ Tingkat Kec.Mangkubumi hari ini Kamis, 6 April 2017 jam 09.00 WIB sampai selesai di Aula Kec.Mangkubumi.

Dalam sambutannya Camat Drs.Soni menyampaikan agar para pembina benar-benar melakukan pembinaan semaksimal mungkin terhadap calon peserta MTQ sehingga bisa menggali potensi yang belum muncul. Sementara Kapolsek menitipkan pesan Kamtibmas tentang perlunya berhati-hati dalam menyimpan sepeda motor dan kendaran lainnya agar tidak menjadi incaran pelaku Curanmor dan juga tentang penipuan online dan modus lainnya.

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini