Jum’at 12 Januari 2018 sekira jam 10.00 wib Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Gunungtanjung Brigpol Mohamad Dimyati bersama dengan Babinsa SERDA Asep Sulaeman melaksanakan kegiatan silaturahmi kamtibmas ke Kantor Kepala Desa Cinunjang dan kepada Tokoh Pemuda Sdr. Ade Roni di Kampung Cipancur RT. 01 RW. 03 Desa Cinunjang Kec. Gunungtanjung Kab.Tasikmalaya.
Kedatangan Anggota Bhabinkamtibmas ini untuk menyampaikan pesan kamtibmas dan mengajak kepada Kepala Desa dan Tokoh Pemuda untuk berperan aktif dalam menjaga Keamanan Ketertiban Masayarakat dilingkungannya.
Dengan adanya kehadiran POLRI dan TNI ditengah masyarakat, diharapkan keamaan dapat terjaga khususnya diwilayah hukum Polsek Gunungtanjung.